menapak jalan yg menjauh
tentukan arah yg ku mau
tempatkan aku pada satu peristiwa
yang membuat hati lara
di dekat engkau aku tenang
sendu matamu penuh tanya
misteri hidup akankah menghilang
dan bahagia di akhir cerita
cinta, tegarkan hatiku
tak mau sesuatu merenggut engkau
naluriku berkata, tak ingin terulang lagi
kehilangan cinta, hati bagai raga tak bernyawa
aku junjung petuahmu
cintai dia yg mencintaiku
hatinya dulu berlayar, kini telah menepi
bukankah hidup kita akhirnya harus bahagia
cinta biar saja ada
yang terjadi biar saja terjadi
bagaimana pun hidup hanya cerita
cerita tentang yg meninggalkan
dan yang ditinggalkan
cinta
* A love song
MyNiceSpace.com
Cinta tiada habis nya tuk dibahas ya
ReplyDelete5 huruf namun mengandung sejuta makna
Sejak jaman kaligula hinga kiamat tiba
Kan slalu setia menemani kita
Itulah kata cinta
Selalu hangat dibahas oleh tua dan muda
Cinta sejati saling memberi dan menerima, menghargai dan melengkapi
Cinta adalah kasih, kedamaian, kenyamanan, kerinduan dan kepedulian
Cinta bukan menabur dan menuai kebencian dan angkara murka
Cinta tidak egois dan otoriter
Cinta penuh keterbukaan, bukan gerakan aksi tutup mulut
Cinta mengayomi bukan mengadili dan menghakimi
Cinta penuh kelemahlembutan dg mazab2 romantisme keindahan
Itulah beberapa hakikat cinta dari sekian juta maknanya
Hanya dapat dirasa bukan diraba
Apakah anda-anda sudah memiliki nya?
Kalau sudah anda pasti bahagia !.
*lyric lagu yg indah !.
Kalau Senja sedang jatuh cinta...
ReplyDelete;)
Btw, lirik lagu apa?
Headernya keren...
ReplyDeleteTak kan cukup air laut untuk menuliskan makna cinta.
ReplyDeleteanonim: bagus sekali penggambaran kamu ttg cinta ^_^, trima ksh kmntrnya...
ReplyDelete-Gek- : morning ibu guru hehe...
sebetulnya aku gak sdg jatuh cinta gek,ini krn semalam aku terbangun lg,ingin menulis tapi gak tahu hrs nulis apa hehe....y sudah,kdg di blog ini aku masukan jg syair lagu2 yg menurut aku indah...
ini lagunya melly feat krisdayanthi.
Setiaw@n dirgant@ra: oh y mas ? terima kasih....terlalu ramai gak ya headernya he.
benar sekali mas,...cinta tak kan ada habisnya.
Cinta sulit untuk dimaknai dan selami..
ReplyDeleteheadernya cantik sekali mba...
*nice poem seperti biasa mba..indah.*_*
ateh75: selamat pagi teteh ^_^
ReplyDeleteiya teh,sedang gak tahu hrs tulis apa jadilah sebuah lirik saja.
hemm,...headernya apakah tdk terlalu meriah/rame kan teh ??
hehe,...mksh teteh ^_*
feel like fallin in love :D. sweet......
ReplyDeleteRamlan: hemm,....yup,like a fallin in love...
ReplyDelete^_^
hari minggu penuh cinta di Senja blog ^^
ReplyDeleteclara: hehe,...
ReplyDeletecinta mengindahkan dunia bukan ??
meski terkdg menghadirkan air mata...
Setiawan Dirgantara: 'takkan cukup air laut utk menuliskan makna cinta'. Semua sependapat dg komentar ini, tapi bagi saya ini sangat normatif. Setidaknya sahabat setiawan memberikan beberapa masukan atau tips2 yg menjustifikasi komentarnya utk menambah pencerahan bagi kita ttg makna cinta yg dimaksudkan diatas.
ReplyDeleteContoh: Org sering mengatakan: 'Aku cinta kamu', tapi sikap dan perbuatannya nya lebih sering menyakiti. Apakah itu cinta? Banyak org tdk tau bagaimana mengekspresikan ttg cinta, dan mengartikannya sekehendak nya, dan melakukan pembenaran menurut versinya saja tanpa menguji kebenaran nya melalui pasangannya maupun lewat uji publik. Tentunya ini memerlukan jwbn yg tdk normatif saja, namun memerlukan penjelasan2 dan justifikasi yg mendukung makna cinta.
Contoh lainya adlh: Pria dg lantangnya mendukung poligami dg dalil pembenarannya, apakah mayoritas wanita juga akan dg jujur setuju dg ini? Saya tidak yakin!! Bagaimana bila sebaliknya wanita melakukan poliandri, apakah pria setuju? Apakah definisi keadilan? Bagaimana pria bisa berlaku adil? Kalau bisa, apakah segampang mengatakannya? Apa ukurannya bhw laki2 sdh brlaku adil dg pasangannya? Masih banyak pertanyaan yg memerlukan justifikasi dan jawaban menurut versinya masing2 yg tentunya semua harus diuji kebenarannya.
Pengkajian dan analisis ttg makna cinta mungkin ibarat tim TPF yg ditugaskan untuk menelusuri siapa yg salah dan benar dlm kasus bibit-chandra yg penuh kontroversi yg saat ini jadi berita hangat di seantero media dan menjadi pusat perhatian publik di negeri ini, dg memberikan justifikasi atau mengumpulkan bukti2 yg dpt dipertanggung jawabkan secara yuridis formal yg mendukung argumennya. Tidak mudah bukan?
*Semoga bermanfaat. Adios amigoes........... !.
Senja: Cinta tak semestinya menghadirkan air mata. Tergantung apa penyebab airmata. Bila air mata bahagia, stuju!, namun bila menjadikannya airmata kegetiran dan pederitaan itu namanya bukan cinta, melainkan cinta palsu, hehe...... Lihat kembali hakikat2 cinta!.
ReplyDeleteto anonim:
ReplyDeleteSenja: cinta adalah majemuk. Cinta yang aman ibarat kendaraan.Kemudikan dgn kholbu keimanan pada yang maha Mencintai......niscaya akan meredam jiwa maya yg bebas tak berarah...
begitulah cinta deritanya tiada akhir..(Chu Pat Kai)
ReplyDeletetak akan habis cinta dibahas..