Pages

08/11/2010

Heart

Betapa luar biasanya mekanisme ini,disamping sekitar 260 pekerjaan yang dilakukannya,hati melakukan tugas ekstra sebagai bagian dari sistem pertahanan terintegrasi. Bukan saja ia membantu menjaga sistem kekebalan kuat dalam peranan pentingnya dalam pencernaan dan asimilasi nutrien dari makanan.

hati juga melayani sebuah sistem penyaring yang membuang substansi-substansi berbahaya dari sistem darah yg mempunyai kemungkinan menimbulkan kerusakan besar.

" hati-hatilah dengan liver anda,apabila hati anda rusak dan tidak dapat diperbaiki,anda akan tamat bersama tubuh anda dan akan meninggalkan dunia ini selamanya "

* bukankah hati juga yang mengendapkan namamu disetiap susunan sel didalamnya,hatiku yang terus menerus merasakan apa yg tak teraba dan tak tersentuh. hati ku yang akan selalu memaku namamu disana *



31 comments:

  1. Pagi Adekku, gimana kabarnya hari ini..maaf nich mb baru bisa berkunjung...
    Postingan kali ini bagus banget..benar sekali, semua apa yang ada pada tubuh kita hendaknya dijaga dengan sebaik mungkin....

    ReplyDelete
  2. ibu dini: selamat pagi mbaku,....
    terima kasih mba,sekedar berbagi dari buku yg saya baca sejak kmn.
    hati itu organ yg sangat penting mba....^^

    ReplyDelete
  3. Irma met pagi juja

    hehee baca judulnya didaftar bacaan blogger kirain hatimu kenapa sis, ternyata organ hati :p hihiii becanda..pizzz

    ReplyDelete
  4. keistimewaan hati memang sangat menakjubkan...

    ReplyDelete
  5. wah berarti harus hati hati menjaga hati ya..?

    ReplyDelete
  6. Orang yang hatinya tertata dengan baik tak pernah merasa resah gelisah, tak pernah bermuram durja, tak pernah gundah gulana. Kemana pun pergi dan dimana pun berada, ia senantiasa mampu mengendalikan hatinya. Dirinya senantiasa berada dalam kondisi damai dan mendamaikan, tenang dan menenangkan, tenteram dan menenteramkan.

    Hatinya bagai embun yang menggelayut di dedaunan di pagi hari, jernih, bersinar, sejuk, dan menyegarkan. Hatinya tertambat bukan kepada barang-barang yang fana, melainkan selalu ingat dan merindukan Zat yang Maha Memberi Ketenteraman, Allah Azza wa Jalla.

    ReplyDelete
  7. Mari sahabat, kita senantiasa melatih diri untuk menyingkirkan segala penyebab yang potensial bisa menimbulkan ketidaknyamanan di dalam hati ini. Karena, dengan hati yang nyaman, indah, dan lapang, niscaya akan membuat hidup ini terasa damai.

    Beragamnya masalah yang berseliweran,…. semoga saja tidak akan pernah membuat kita terjebak dalam kesulitan hidup karena kita selalu mampu menemukan jalan keluar terbaik, dengan izin Allah. Insya Allah!

    ReplyDelete
  8. hati saya sekarang ini hanya melayani kasih sayang keluarga... teman dan yang lainnya...

    ReplyDelete
  9. Dengan semakin banyak ilmu kita dapatkan, semakin yakinlah kita betapa sempurna ciptaan-NYA. Subhanallah....

    ReplyDelete
  10. Nice post mbak... makasih udah mengingatkan betapa besarnya fungsi hati bagi hidup manusia.

    ReplyDelete
  11. fungsi hati itu double ya mba..untuk tubuh dan untuk jiwa..

    ReplyDelete
  12. hatiku akan memaku namamu di sana..keren kalimatnya

    ReplyDelete
  13. bener ya mbak, hati itu banyak sekali fungsinya... ^^

    btw tampilan barunya keren juga mbak hehehehe

    ReplyDelete
  14. Harus hati-hati dalam menjaga hati ya.
    baik dalam hal penyakit fisik maupun penyakit dalam hati (agama)
    karena semuanya sama-sama berbahaya...
    Bali Villas Bali Villa

    ReplyDelete
  15. kata ''hati'' jika di ulang akan mnjdi peringatan ''hati-hati kamu !!''.. ''Hati-hati dijalan'' .... *hebat ya ''hati'' ini

    ReplyDelete
  16. hati
    baik secara biologis atau psikis tetep enak di bahas
    ibaratnya kalo ngomongin masalah hati tuh kek makan kuaci, ga ada kenyangnya heheheh

    ReplyDelete
  17. kasian dipaku2 hatinya...
    Hehehe

    ReplyDelete
  18. Organ yang fital... sebuah keharusan untuk menjaganya :)

    ReplyDelete
  19. luar biasa sekali mekanisme tentang hati ini mba,,
    *jagalah hati, :)

    ReplyDelete
  20. setelah nama itu terpaku disana,, terkadang kita harus mencabut paksa nama itu dr hati kita. Makanya di saat itu hati meninggalkan lubang dan menganga mengeluarkan darah T____T

    ReplyDelete
  21. maha besar ALLAH dan begitu sempurna ciptaanNya, hati untuk raga yang begitu penting untuk kehidupan juga hati untuk jiwa kita yang pasti tak kalah penting dalam menjalani semuanya ^^

    ReplyDelete
  22. to all my friend: hati-hati menjaga hati,...jika sesuatu tlah tergores disana,biasanya akan membekas ^^

    liver adalah organ yg vital ditubuh kita,jadi mari kita jaga kesehatan liver kita.

    makasih untuk kmntr2nya.....

    ReplyDelete
  23. kayanya bagus nie klo dikasih judul antara liver dan Cinta hho.... Oiya slam knal dulu... aku Follow sekalian ya(DJ Site)...

    ReplyDelete
  24. jangan dipakukan dong...
    Sakit... hehehe
    Dilekatkan saja... :)


    "Hatiku melekat padanya...!" *melekatnya pake logat batak.. :)

    ReplyDelete
  25. selalu mengharukan di ujung goresan bu guru...^_^

    ReplyDelete
  26. 10 PERTAMA YANG MENDAFTAR DI FACEBOOK
    http://bagalao.blogspot.com/2010/12/1.html

    8 PESONA ARIEL YANG MEMBUAT WANITA TERGILA-GILA
    http://bagalak.blogspot.com/2010/11/8-pesona-ariel-yang-membuat-wanita.html

    ReplyDelete

Terima kasih kunjungan dan komentarnya, salam.... :)